INDONESIAKU, REKOR MENDUNIA
Sebagai warga negara Indonesia kita harus bangga karena Indonesia
memiliki banyak kelebihan jika dibandingkan dengan negara lain. Berikut ini 10
daftar rekor yang dimiliki oleh negara Indonesia.
Indonesia
Pulau Kecil
3. Indonesia adalah Negara maritim
terbesar di dunia dengan perairan seluas 93 ribu km2 dan panjang pantai sekitar
81 ribu km2 atau hampir 25% panjang pantai di dunia.
4 4. Indonesia
merupakan Negara dengan suku bangsa yang terbanyak di dunia. Terdapat lebih
dari 740 suku bangsa/etnis, dimana di Papua saja terdapat 270 suku. Menggunakan
583 bahasa dan dialek dari 67 bahasa induk yang digunakan berbagai suku bangsa
tersebut.
Suku
Suku Indonesia
LNG
6. Indonesia
memiliki Terumbu Karang (Coral Reef) terkaya di dunia (18% dari total dunia)
dan memiliki species ikan hiu terbanyak di dunia (150 species).
Terumbu
Karang
7. Indonesia
menempati peringkat pertama dalam produk pertanian, yaitu cengkeh (cloves)
& pala (nutmeg), serta peringkat kedua dalam karet alam (Natural Rubber)
dan minyak sawit mentah (Crude Palm Oil).
Cengkeh
8. Indonesia
adalah pengekspor terbesar kayu lapis (plywood), yaitu sekitar 80% di pasar
dunia.
Kayu
Lapis
Bunga
Anggrek
10. Memiliki hutan bakau terbesar di
dunia. Tanaman ini bermanfaat ntuk mencegah pengikisan oleh air laut atau
abrasi pantai.
Hutan
Bakau
Rekor di atas sebenarnya hanya sedikit dari
sekian banyak rekor-rekor berkaitan dengan kekayaan alam yang dimiliki oleh
bangsa ini.
Nah, kita sebagai warga Indonesia sudah
sepantasnya kita menjaga apa yang telah dimiliki oleh Negara kita. Untuk menjaga
rekor-rekor yang telah dimiliki Indonesia tersebut, contohnya seperti:
- Melindungi
pulau-pulau yang Indonesia miliki, dengan tujuan agar tidak direbut oleh Negara
lain yang ingin menguasai pulau-pulau di Indonesia yang amat banyak.
Untuk saat inipun sudah ada beberapa
pulau yang dibeli oleh Negara tetangga, karna tidak dilindunginya pulau
tersebut.
- Menjaga
perairan-perairan di Indonesia, guna menjaga
terumbu karang agar tidak rusak karena ulah-ulah tangan manusia. Ulah-ulah
tersebut bias membuat terumbu karang rusak sehingga tidak ada lagi tempat untuk
ikan berkembang biak, maka berkuranglah hasil perairan kita apabila terumbu
karang terus dirusak oleh ulah-ulah tangan manusia.
- Melestarikan
kebudayan-kebudayaan, adat-istiadat, tradisi, dsb yang ada di Indonesia di
setiap provinsinya, yang bertujuan agar tidak diakui oleh Negara lain.
Seperti yang kita tahu, sudah banyak
kebudayaan-kebudayaan Negara kita diklaim oleh Negara tetangga, seperti
lagu-lagu daerah, makanan khas, tarian-tarian daerah, dan lain-lain.
- Menjaga
segala macam sumber daya alam, baik yang dapat diperbaharui maupun tidak dapat
diperbaharui dengan tujuan agar Indonesia bias tetap hidup sejahtera dengan
tetap terjaganya keberadaan sumber daya alam tersebut.
- Dan
lain sebagainya.
Dengan kekayaan yang ada di Indonesia,sudah seharusnya kita bersyukur karena kita terlahir di Negara Indonesia.
Dengan kekayaan yang ada di Indonesia,sudah seharusnya kita bersyukur karena kita terlahir di Negara Indonesia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar